Membuat orderan by request memang susah2 gampang,, yupp klo temen2 pernah liat dipostingan saya sebelumnya tentang boneka kartun sonic,, kali ini ada pelanggan dari Bandung yang juga ingin di buatkan kartun sonic namun dengan ukuran yang lebih besar.. ini dia.. dengan ukuran 35 cm..
Untuk liat versi lainnya,,ini dia perbandingannya..:)
Soo buat temen2 yang ingin dibuatkan, langsung aja Hubungi kami,,
* Pemesanan by request
* Untuk tau karakter kartun lainnya silakan hubungi kami